DIALEKSIS.COM | Jakarta - Sekretaris Ditjen Politik dan Pemerintahan Umum Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) Imran menegaskan Pemilihan Umum (Pemilu) dan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024 akan tetap digelar sesuai dengan jadwal yang telah disepakati.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Wacana penundaan Pemilu kembali mencuat ke publik dan menjadi sebuah perbincangan hangat di masyarakat.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Juru Bicara PKS Muhammad Kholid menyatakan tak ada kedaruratan nasional yang mengharuskan negara menunda pemilihan umum (Pemilu) 2024 mendatang. Terlebih, penundaan itu melanggar konstitusi yang sudah ada.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Sejumlah ahli hukum tata negara mengkritik wacana penundaan Pemilu 2024 yang disampaikan Ketua Umum PKB, Muhaimin Iskandar (Cak Imin) pada Rabu (23/2/2022).